Nyaman untuk tidur dan bekerja
Bersantai dan bekerja di tempat yang sama sudah menjadi hal yang lumrah saat ini. Sedikit tips untuk menciptakan ruang kerja di kamar tidur, letakkan meja Anda menghadap ke dinding atau jendela dan gunakan kursi kerja yang nyaman dan ergonomis. Dengan penempatan ini, Anda bisa bekerja lebih fokus tanpa gangguan.