Ciptakan pembagi zona menggunakan tekstil
Di ruang berukuran terbatas ini, karpet menciptakan kisi-kisi visual dan membantu menentukan berbagai zona dalam ruangan: area tidur, ruang makan, dan ruang kerja. Gorden juga memisahkan lemari pakaian dari bagian ruangan lainnya, dan menjaga ruangan tetap tenang secara visual saat ditutup. .